Mudik Berkesempatan Cuan

Mudik berasal dari kata “udik = desa”, sehingga arti mudik dapat diterjemahkan sebagai “pulang kampung” bisa dikatakan Mudik dapat diartikan sebagai “pulang kampung” walau secara harafiah sebenarnya berasal dari kebiasaan masyarakat Indonesia menjelang perayaan Idul Fitri datang. Umumnya mudik lebaran dilakukan oleh masyarakat beragama Islam yang berada diperantauan atau bertempat tinggal jauh dari kampung halaman[…]