Pandangan Absurd Masyarakat Kediri Terhadap Fenomena Tukang Cukur Madura Yang Fenomenal

Seperti yang telah banyak kita ketahui sejak lama bahwasanya masyarakat Madura sering kita jumpai dimanapun kita berada, termasuk juga di daerah Kediri. Faktanya memang sudah sejak lama masyarakat Madura telah memulai gerakan mobilisasi keseluruh plosok negeri yang ada di Indonesia, kurang lebih sudah sejak awal abad ke 17 mereka memulai mobilisasi itu. Awalnya perpindahan mereka[…]

PENA RISET

Halo, sobat mahasiswa✨ Kabar yang ditunggu-tunggu akhirnya datang juga karena riset lagi menggelar open karya yang kami sebut Pena Riset nih buat teman-teman semua yang tertarik dengan bidang kepenulisan, dengan tema “Goresan pena mahasiswa dalam menuangkan ide untuk mewujudkan impian”. Kalian bisa menulis tiga kategori karya: 📌 Esay 📌 Artikel 📌 Cerpen Jadi tunggu apa[…]

Merawat Luka Dibawah Telapak Doa Ibu

Merawat Luka Dibawah Telapak Doa Ibu (teruntuk wanita yang belum sembuh dari luka masa lalunya)   Cerita seorang remaja menangis Tersedu dalam peluk ibunya Ia tak kuasa membendung air mata Rasa sedih dan gundah-gulana Terlalu berat ia hadapi sendiri   Maka erat peluk seorang ibu Adalah jalan pulang yang paling sunyi Dan ada ketenangan di[…]

KAJIAN ANTROPOLOGI BUDAYA DALAM TRADISI CAROK PADA MASYARAKAT MADURA

KAJIAN ANTROPOLOGI BUDAYA DALAM TRADISI CAROK PADA MASYARAKAT MADURA ( Analisis Kearifan Lokal Tradisi Carok Dalam Persimpangan Budaya Yang Ada Di Madura) Ina Yatun Khoiriyah Universitas Trunojoyo Madura inayatunkhoiriyah@gmail.com Abstrak: Antropologi budaya adalah cabang ilmu antropologi yang berfokus pada penelitian variasi hukum budaya adat dan istiadat di sekeliling kelompok manusia. sedangkan Tradisi Carok di Madura[…]

Mata Mata Kegaduhan

Ketika…. Bumi lontarkan amarahnya Langit… Telah jatuh perhiasannya Terlihat …. Malam mengalahkan candra dewa   Disaksikan mata-mata kegaduhan Berjalan berlari tanpa lintasan Sempoyongan juga tak beraturan Sibuk mencari tempat aman   Tatkala itu…. Terbersit segala kekhilafan Teringat pada kebajikan Teramalkan ataupun terlalaikan   Sudut kecil jauh nan tinggi Sosok patriot suci bersayap putih Datang menghampiri[…]

Sajak Rindu

Seputar sajak rindu Entah siapa yang menciptakan Namun hal ini sulit untuk dikatakan Dan ini nyata apa adanya Tak tau awal mulanya Dan tak tau juga akhirnya Untuk dia, yang entah dimana Ku titipkan rinduku pada-Mu Lewat setiap alunan doaku Disetiap sujudku Bahkan, hanya Tuhanku yang dapat mendengarkanya Dan hanya Tuhanku pula yang tau akhirnya   Karya;[…]

Taka Tiki Imaji Kata

Dari rahim waktu Sebongkah kata hadir menjelma Diksi yang kebingungan mulai penat menatap kompas arah di dada Arah mata angin makin purba meraksah diri pada waktu yang semakin menganga Lapar dan dahaga membuyarkan imaji yang sejak semula tertanam dengan paksa   Jauh di lubuk hati terpacak sebilah nama Sebagai tak tik paling licik yang digunakan[…]

Orang Dalam

Mengingatkan kepada manusia yang berdiri tanpa tongkat Meyakinkan diri bahwa dia bisa berdiri sendiri Menolong perasaan saat susah dan gelisah Menatap ruang hampa di kegelapan dan keheningan Waktu kecil ayahku pernah berkata ” ini adalah hari yang tak pernah berhenti, dan malam yang tak pernah berganti. Kehidupan terkadang memang tidak adil bagi kita manusia Karena[…]

Kemerdekaan Perempuan Untuk Mencapai Kesejahteraan Ekonomi Pada Ketidaksetaraan Gender Dalam Keluarga

KEMERDEKAAN PEREMPUAN UNTUK MENCAPAI KESEJAHTERAAN EKONOMI PADA KETIDAKSETARAAN GENDER DALAM KELUARGA Sugiati Universitas Trunojoyo Madura udiksugik@gmail.com Abstrak: Gender merupakan salah satu faktor yang menimbulkan terjadinya permasalahan jika terjadi pembedaan antara laki-laki dan perempuan dalam perannya. Pembedaan antara laki-laki dan perempuan yang biasa disebut dengan diskriminasi ini banyak terjadi pada kaum perempuan. Diskriminasi gender terjadi dalam[…]

Kekasih Impian

Kadang jatuh cinta tak terletak pada persoalan kamu yang terpesona dengan segala yang ada pada dirinya pada pandangan pertama, Namun ada pada perjalananmu yang kemudian terus menerus membiasakan diri dengannya Pertemuan pertama adalah bagian dari perkenalan yang teramat biasa, tak ada drama, tak ada cerita menarik yang kemudian membuatmu akan selalu mengingatnya, Hanya saja takdir[…]