PHT Petani Muda: Pengendalian Hama Terpadu Dengan Metode Light Trap Dan Yellow Sticky Trap Dalam Upaya Pencegahan Hama Tanaman
PHT Petani Muda: Pengendalian Hama Terpadu Dengan Metode Light Trap Dan Yellow Sticky Trap Dalam Upaya Pencegahan Hama Tanaman Teguh Prasetiyo A. Pendahuluan Pertanian memang mempuyai peranan utama dalam membentuk kehidupan manusia, baik sebagai kekuatan perekonomian dan menciptakan generasi muda yang berwawasan (Dinata., Et al, 2024). Melihat perubahan zaman sekarang, sektor pertanian mulai muncul banyak petani[…]